BENGKULU, PROGRES.ID – Pemerintah Provinsi Bengkulu secara resmi mengumumkan penerimaan Calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (CPPPK) tahun 2023 melalui Pengumuman dengan nomor 800.1.2.1/2403/BKD/2023.
Dalam pengumuman tersebut, disebutkan bahwa Pemerintah Provinsi Bengkulu akan membuka penerimaan CPPPK dengan alokasi sebanyak 748 formasi. Rinciannya adalah 631 formasi untuk guru, 109 formasi untuk tenaga kesehatan, dan 8 formasi untuk tenaga teknis.
Berikut ini link download pengumuman seleksi PPPK Provinsi Bengkulu: